Contoh penggunaan fungsi string dalam php

Fungsi String dalam PHP

PHP telah menyediakan banyak sekali function yang berhubungan dengan pengolahan string/text. Jika dihitung-hitung sekitar 98 function. Fungsi-fungsi tersebut dibuat pasti karena alasan agar dapat digunakan untuk benyak keperluan. Saya pikir kita tidak perlu pusing menghafalnya, cukup mengetahui saja bagaimana penggunaan serta fungsinya. Berikut ini saya akan buatkan beberapa contoh penggunaan fungsi string tersebut.

Fungsi printf

Fungsi ini digunakan untuk memformat output tulisan kelayar

<html>
<head>
<title>Format Data</title>
</head>
<body>
<?php
 $nilai = "100.25 dolar";
 printf("Format d : %d <br>\n",$nilai);
 printf("Format b : %b <br>\n",$nilai);
 printf("Format o : %o  <br>\n",$nilai);
 printf("Format x : %x <br>\n",$nilai);
 printf("Format X : %X  <br>\n",$nilai);
 printf("Format c : %c  <br>\n",$nilai);
 printf("Format  s : %s <br>\n",$nilai);
 printf("Format f : %f <br>\n",$nilai);
?>
</body>
</html>

Fungsi print

Fungsi print ini digunakan untuk mengirimkan tulisan ke layar, secara fungsi sama dengan echo

<?php
print("Hello World <br>");
print "print() juga bisa digunakan tanpa menggunakan tanda kurung<br>";

// Anda dapat menggunakan variable dalam print statement
$contoh1 = "Belajar bersama di web zainalhakim.web.id";
$contoh2 = "Pemrograman web";

print "Saya sedang $contoh1 <br>\n";
//Hasil : Saya Belajar bersama di web zainalhakim.web.id

// Anda juga dapat menggunakan array
$contoh2 = array("value" => "Pemrograman web");

print "Belajar asik {$contoh2['value']} !<br>\n";
//Hasil : Belajar asik Pemrograman web
?> 

Fungsi echo

Fungsi echo digunakan untuk menampilkan hasil ke layar

<?php
echo("Hello World <br>");

echo "echo() juga bisa digunakan tanpa menggunakan tanda kurung<br>";

// Anda dapat menggunakan variable dalam print statement
$contoh1 = "Belajar bersama di web zainalhakim.web.id";
$contoh2 = "Pemrograman web";

echo "Saya sedang $contoh1 <br>\n"; 
//Saya sedang Belajar bersama di web zainalhakim.web.id

// Anda juga dapat menggunakan array
$contoh2 = array("value" => "Pemrograman web");

echo "Belajar asik {$contoh2['value']} !<br>\n"; //Belajar asik Pemrograman web
?> 

Fungsi strlen

Fungsi strlen digunakan untuk menhitung panjang kata atau kalimat

<html>
<head>
<title>Penggunaan fungsi strlen</title>
</head>
<body>
<?php
$str = 'www.zainalhakim.web.id';
echo  "jumlah karakter  = ";
echo strlen($str);
?>
</body>
</html>

Fungsi strtoupper

Fungsi strtoupper digunakan untuk mengubah tulisan menjadi capital/hurup besar

<html>
<head>
<title>Penggunaan fungsi strtoupper</title>
</head>
<body>
<?php
$str = 'belajar web programming';
$str = strtoupper($str);
echo $str;
?>
</body>
</html>

Fungsi strtolower

Fungsi strtolower digunakan untuk mengubah tulisan menjadi hurup kecil

<html>
<html>
<head>
<title>Penggunaan fungsi strtolower</title>
</head>
<body>
<?php
$str = 'BELAJAR WEB PROGRAMMING;
$str = strtolower($str);
echo $str;
?>
</body>
</html>

Fungsi substr

Fungsi substr digunakan untuk mengambil bagian dari sebuah tulisan

<html>

<head>
<title>Penggunaan fungsi substr</title>
</head>
<body>
<?php
echo substr('komputer', 1);   
echo '<br>';
echo substr('komputer', 1, 3); 
echo '<br>';
echo substr('komputer', 0, 4); 
echo '<br>';
echo substr('komputer', 0, 8); 
echo '<br>';
echo substr('komputer', -4, 3);
?>
</body>
</html>

Fungsi substr_count

Fungsi substr_count signakan untuk menghitung posisi bagian dari tulisan

<html>
<head>
<title>Penggunaan fungsi substr_count</title>
</head>
<body>
<?php
$text = 'aplikasi web aplikasi';
echo substr_count($text,'ka');   
echo '<br>';
?>
</body>
</html>

Fungsi strpos

fungsi strpos digunakan untuk mencari posisi bagian dari tulisan

<html>
<head>
<title>Penggunaan fungsi strpos</title>
</head>
<body>
<?php
$mystring = 'Belajar pemrograman web';
$findme  = 'w';
$pos = strpos($mystring,  $findme);
if ($pos === false) {
echo "String '$findme' tidak ditemukan  dalam string '$mystring'";
} else {
echo " string '$findme'  ditemukan dalam string '$mystring'";
echo " dan berada pada  posisi $pos";
}
?>
</body>
</html>

Fungsi str_replace

Fungsi str_replace digunakan untuk mengganti bagian dari tulisan

<?php
$kata="aku dan dia";
echo str_replace("dia","kamu",$kata);
?>

Semoga bermanfaat, jika ada kesalahan harap dikoreksi. Lain waktu tulisan ini akan saya perbaharui dengan contoh fungsi lainnya.

Zainal Hakim

** Bebas disunting dengan menyebutkan sumber **

Artikel Lainnya

  • Masalah seputar upload file dengan php
    Minat terhadap bahasan tentang upload file dengan php kayanya sangat tinggi, ini saya lihat dari banyaknya pengunjung yang datang ke situs saya ini mencari informasi tentang bagaimana membuat form upload, membuat upload ke database dll. Oleh karena itu saya akan berbagi informasi tentang hal yang sering terjadi pada saat membuat fasilitas upload file dengan php, mudahan ini berguna buat teman-teman yang sedang mendalaminya.
  • Membuat aplikasi php dalam satu file
    Biasanya kita membuat sebuah aplikasi php, semua bagian/modul/halaman dipisah dalam file-file yang berbeda. Misalkan membuat aplikasi data mahasiswa, kita membuat halaman menu kemudian disimpan dalam menu.php, membuat input data lalu disimpan dalam input-data.php, kemudian membuat simpan lalu disimpan dalam simpan.php dst. Bagaimana jika semua fungsi halaman tersebut dijadikan dalam satu file? Simak artikel berikut.
  • Menghitung umur dengan php
    Menghitung umur dengan php. Sering kali jika kita membuat aplikasi web dengan php yang berhubungan dengan data personal seperti karyawan, siswa, mahasiswa, dan pasien kita ingin menampilkan informasi umur yang dihitung dari tanggal lahirnya. Berikut ini contoh kode singkat cara melakukan perhitungan umur dengan php.
  • Variasi cara menulis ke layar dengan php
    Artikel ini mungkin tak semenarik judulnya Variasi cara menulis ke layar dengan php, tapi sering kali saya menemui orang yang sedang belajar php bingung jika melihat beberapa variasi penggunaan kode php untuk menulis ke layar. Pada artikel ini saya akan buatkan beberapa contoh cara menampilkan tulisan/gambar ke layar dengan php.
  • Membuat aplikasi data mahasiswa dengan PHP - Bagian 5
    Melanjutkan artikel saya tentang membuat aplikasi data mahasiswa dengan php, sekarang sedikit saya kembangkan untuk melindungi ruang pengelolaan data mahasiswa dengan sistem login pengguna/user. Ini diperlukan hampir pada tiap aplikasi yang dibangun agar tidak semua orang yang mengakses halaman pengelola bisa langsung melihat atau melakukan perubahan data tanpa proses login terlebih dahulu.

Kiriman terbaru