Dampak positif dan negatif penggunaan facebook

Dampak positif dan negatif penggunaan facebook

Facebook merupakan salah satu layanan jaringan social internet  yang gratis dimana kita dapat membentuk jaringan dengan mengundang teman kita.  Dari jaringan yang kita bentuk, kita dapat memperhatikan aktifitas mereka, mengikuti permainan/join game yang direkomendasikan, menambahkan teman atau jaringan kita berdasarkan organisasi sekolah, daerah domisili kita, dan seterusnya.  Bisa dibilang fasilitas untuk berteman dan membina kehidupan social.  Facebook adalah salah satu media social network yang sangat terkenal, dengan facebook kita dapat berinteraksi dengan berbagai macam orang diseluruh dunia. 

Dampak positif dan negative dari facebook

Dampak fositif dari Facebook :

  1. Menjalin silaturrahmi, Islam mengajarkan menjaga hubungan silaturrahmi sesama.
  2. Sebagai tempat belajar seperti tes toefl.
  3. Refreshing selesai bekerja di kantor seperti bermain game di facebook.
  4. Bisnis, karena facebook menyediakan fitur untuk tempat beriklan.
  5. Tempat curhat,di facebook dapat menulis perasaanmu saat ini di status atau menuliskannya di note. Teman-teman yang tanggap dan peduli akan memberikan komentar, serta mencari jalan keluar dari masalah
  6. yang mungkin kamu hadapi. Bisa juga menggunakan fitur chat untuk melakukannya.
  7. Praktis sebab facebook memiliki banyak fasilitas dan komplit seperti chatting.
  8. Tempat mencari jodoh dengan berpedoman pada agama dan norma yang berlaku. 
  9. Tempat berkampanye politik yang murah meriah dan menjanjikan hasil.
  10. Memperbanyak sahabat tempat saling berbagi pengalaman, solusi atau sharing, tempat menemukan kembali teman yang lama tak bertemu.
  11. Tempat berkumpul dan berdiskusi dengan pengguna yang sama profesi melalui sebuah komuntas professional.
  12. Untuk mengetahui potensi diri, dalam facebook banyak terdapat kuis yang bermanfaat untuk mengetahui lebih banyak tentang diri sendiri dan juga game yang menarik untuk dimainkan.
  13. Sebagai media penyimpanan file sebab di Facebook memiliki fitur untuk upload dan bisa dijadikan media penyimpanan foto. Space yang disediakan sudah sangat mencukupi.

Dampak Negatif dari Facebook :

  1. Mengurangi waktu efektif karena biasanya kalau sudah di depan internet menghabiskan waktu berjam-jam.
  2. Pornografi sebab facebook memungkinkan tempat penyebaran poto-poto porno.
  3. Pemborosan keuangan karena membayar akses internet yang berjam-jam itu, baik melalui warnet maupun pulsa handphone.
  4. Tugas sekolah jadi  terbengkalai bagi pelajar.
  5. Pekerjaan terbengkalai bagi para bos, karyawan.
  6. Menciptakan kekerasan rumah tangga karena cemburu chating atau komentar di facebook dengan teman lamnya atau yang baru dikenal.
  7. Menimbulkan pertengkaran keluarga karena status di facebook sesuai dengan kenyataan
  8. Meningkatkan kejahatan atau criminal yang meresahkan masyarakat seperti pembunuhan, perampokan, kejahatan seksual, penculikan, penipuan, menimbulkan ketakutan, dll.
  9. Menjadi malas, rasa malas akan timbul jika terlalu keasyikan dengan Facebook, karena Facebook akan membuat seseorang untuk bersenang-senang.
  10. Pergaulan bebas, hal ini terutama terjadi dari teman-teman dunia maya yang tidak dikenal secara nyata dan mungkin akan mengarah untuk melakukan perbuatan yang buruk saat diajak ketemuan.
  11. Pencurian data, Kerugian lain yang bisa disuguhkan oleh Facebook adalah pencurian data oleh hacker yang punya niat jahat melalui aplikasi-aplikasi yang berseliweran di situs jejaring sosial ini. Sebagaimana
  12. kita tahu, salah satu keriangan yang bisa dilakukan oleh para anggota Facebook adalah saling berkirim aplikasi, yang bisa dilekatkan ke profil mereka. Fasilitas ini yang kemudian menjadi alasan mengapa
  13. Facebook menjadi begitu cepat naik daun.  Ada ribuan game, kuiz, dan tes IQ sederhana tersedia bagi mereka.

** Bebas disunting dengan menyebutkan sumber **

Halaman Terkait

  • Pengertian Sistem Informasi
    Sistem Informasi sering sekali terdengar saat ini seiring dengan maraknya komputer. Orang sering mengaitkan Sistem Informasi dengan Sistem Informatika, padahal secara pengertian sangatlah berbeda. Definisi Sistem Informasi dapat dibedakan menjadi du
  • Kekurangan dan Kelebihan Koran digital
    Koran digital atau (bahasa Inggris: e-paper) termasuk ke dalam media yang dipahami sebagai sarana komunikasi seperti pers, media, media penyiaran (broadcasting) dan sinema yang merujuk pada berbagai institusi atau bisnis yang berkomunikasi dengan par
  • Apa itu cybercrime?
    Cybercrime adalah sebuah istilah yang mengacu kepada aktivitas kejahatan dengan komputer atau jaringan komputer menjadi alat, sasaran atau tempat terjadinya kejahatan. Termasuk ke dalam kejahatan dunia maya antara lain adalah penipuan lelang secara o
  • Perbedaan Switch dengan Hub
    Hub dan Switch merupakan salah satu alat yang digunakan dalam membangun suatu jaringan komputer terutama dalam membangun jaringan LAN (Local Area Network). Topologi yang menggunakan kedua device ini adalah topologi star. Switch dan Hub sebenarnya mem
  • Perbedaan hacker dengan cracker
    elama ini seringkali muncul istilah hacker dan cracker . Bagi sebagian orang awam, hacker lah yang paling sering kita dengar. Entah dari status fb yang dihack, atau situs pribadi, dan banyak lagi. Secara simultan, sugesti massa sebagian besar membenc
  • Standard Resolusi Layar Handphone
    Banyak sekali jenis serta ukuran grafis layar handphone yang digunakan sesuai merk maupun dukungan teknologi lainya. Masing-masing punya keunggulan serta kemampuan yang berbeda sesuai dengan fungsi peralatanya. Berikut ini ukuran standard resolusi la
  • Perangkat lunak bahasa pemrograman
    Perangkat lunak bahasa pemrograman (language software) merupakan program yang digunakan untuk menerjemahkan perintah-perintah yang ditulis dalam bahasa program ke dalam bahasa mesin (machine languange), sehingga dapat diterima dan dimengerti oleh kom
  • Dampak Teknologi informasi
    Dampak Teknologi informasi memang tidak bisa dianggap sepele. Perkembangan Teknologi Informasi sudah sedemikian pesatnya sehingga sulit bagi kita untuk mengontrolnya. Hampir setiap detik produk Teknologi Informasi tercipta di seluruh belahan dunia.
  • Perkembangan Teknologi Web
    Adalah generasi pertama dari website di internet. Pada tipe ini pengunjung hanya bisa mencari (searching) dan melihat-lihat (browsing) data informasi yang ada di web. Jadi web tipe ini terlihat seperti papan pengumuman di dunia maya.Dalam hal ini pen
  • Sejarah dan Arsitektur RDBMS
    Arsitektur RDBMS memiliki banyak karakteristik yang membedakan dari model penyimpanan data lainnya. Perbedaan yang paling penting adalah pemisahan segi fisik dari segi logika suatu data. Dalam RDBMS, seluruh data secara logika tersimpan di dalam tabe
  • Pengertian GIS
    Sistem Informasi Geografi (SIG) atau Geographic Information System (GIS) adalah suatu sistem informasi yang dirancang untuk bekerja dengan data yang bereferensi spasial atau berkoordinat geografi atau dengan kata lain suatu SIG adalah suatu sistem ba
  • Pengertian Sistem Operasi Komputer
    Sistem operasi komputer adalah perangkat lunak komputer atau software yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah d
  • Pengertian Digital Signature
    Digital Signature adalah salah satu teknologi yang digunakan untuk meningkatkan keamanan jaringan. Digital Signature memiliki fungsi sebagai penanda pada data yang memastikan bahwa data tersebut adalah data yang sebenarnya (tidak ada yang berubah). D
  • Istilah dalam seo dan kegunaanya
    Istilah dalam seo dan kegunaanya. Banyak sekali istilah yang digunakan dalam ilmu SEO yang melibatkan search engine sebagai media penghubung ke halaman-halaman yang ada di internet. Apa saja istilah seo dan kegunaaanya? Simak daftar berikut ini
  • Jenis-jenis Cybercrime
    Cybercrime adalah sebuah istilah yang mengacu kepada aktivitas kejahatan dengan komputer atau jaringan komputer menjadi alat, sasaran atau tempat terjadinya kejahatan.Cybercrime terbagi menjadi beberapa jenis yang akan dijelaskan berikut in
  • Standard Resolusi Layar Televisi (TV)
    Banyak sekali jenis serta ukuran grafis layar tv yang digunakan sesuai merk maupun dukungan teknologi lainya. Masing-masing punya keunggulan serta kemampuan yang berbeda sesuai dengan fungsi peralatanya. Berikut ini ukuran standard resolusi layar tel
  • Definisi hosting
    Definisi hosting adalah sebuah layanan di Internet yang menyediakan ruang data untuk diakses secara mudah melalui jaringan komputer. Hosting memungkinkan perusahaan atau individu menempatkan data atau informasinya dalam sebuah komputer server yang di
  • Elemen dalam basis data RDBMS
    Sistem basis data mempunyai banyak model, salah satunya adalah basis data relasional. Basis Data relasional memilah-milah data dalam bentuk tabel dua dimensi. Tiap tabel terdiri dari lajur mendatar disebut dengan Row/Record dan lajur vertikal yang di
  • Pengertian Basis Data
    Pengertian basis data. Database atau biasa disebut basis data adalah sekumpulan data atau informasi yang teratur berdasarkan kriteria tertentu yang saling berhubungan. Database merupakan salah satu komponen yang penting dalam suatu informasi, karena
  • Perkembangan teknologi wireless / jaringan selular
    Komunikasi seluler menjadi populer belakangan ini karena perkembangannya yang cepat dalam teknologi seluler. Perkembangan ini disebabkan peningkatan pelanggan telekomunikasi yang sangat tinggi. Kita bisa melihat perkembangan ini dalam 10 tahun terakh

Kiriman terbaru