Membuat tulisan ditengah dalam halaman web
Ada banyak cara untuk menempatkan sebuah text atau objek pada posisi tengah dalam halaman website bisa dengan perintah HTML biasa atau dengan teknologi CSS yang digunakan untuk menyusun tata layout halaman web. Berikut contoh penulisannya :
Membuat tulisan ditengah Dengan HTML
<p align="center">TEXT</p> atau <div align="center">TEXT</div>
Membuat tulisan ditengah Dengan CSS
<p style="text-align:center">TEXT</p>
atau secara global semua paragraf diletakkan pada posisi tengah menuliskan pada blok css
p {text-align:center}
Selain dengan mendeklarasikan css seperti diatas, ada cara lain dengan membuat lampiran file css dan didalamnya dibuat class yang bisa dipanggil dengan mudah pada halaman html.
Anda bisa terapkan metode ini untuk mengatur tulisan, gambar atau sebuah tabel di posisi tengah layar.
Semoga bermanfaat
Zainal Hakim
** Bebas disunting dengan menyebutkan sumber **