Cara mudah mengirim email dari PHP dengan PHPMailer

Mengrim email dengan PHPMailerUntuk mengirim email dengan php biasanya bisa dilakukan dengan cara sederhana yaitu dengan fungsi mail. Cara ini cukup ampuh untuk mengirim email dengan format text/pesan tanpa ada pengaturan tampilan. Tapi pada saat anda ingin mengirimkan email dengan format HTML yang memiliki tag tabel maupun format ukuran atau warna tulisan, maka cara ini akan sedikit menjadi ribet. Selain ribet juga seringkali emailnya dianggap spam oleh sebagain mail server tujuan.

Template halaman admin gratis

Template admin gratisSetiap kali kita membuat sebuah aplikasi web tentunya pasti menginginkan hasil yang baik, enak dilihat, tampilan yang cepat, fleksibel dan gampang untuk dikembangkan. Dan satu lagi tentunya lagi hemat waktu dalam membuatnya. Bagi sebagian orang yang kemampuan desainnya kurang mungkin akan sangat sulit untuk menghasilkan dashboard admin seperti kriteria diatas sehingga harus mencari alternatif yang sifatnya instan. Berikut ini beberapa template halaman admin yang bisa anda download dan gunakan secara gratis.

Membuat upload video dengan php

Membuat upload video dengan phpLama tidak berbagi tentang php, berikut ini saya ingin berbagi tentang cara membuat upload video dengan php.

Secara teknik dasar membuat form upload untuk video tidak berbeda dengan cara membuat form upload gambar yang sudah saya tulis pada tutorial sebelumnya. Hanya berbeda pada bagian proses menangani file yang diupload ke server.

Membuat kalender bulan dengan php

Kalender bulan dengan phpJika anda membuat aplikasi berbasis web, fitur yang yang sering diandalkan adalah tampilan dan kemudahan membuat laporan. Misal saja dalam aplikasi yang anda buat ada salah satu laporan yang menyajikanya berdasarkan tanggal. Untuk mempermudah dalam menginput tanggal anda bisa tampilkan kalender bulan. Berikut ini saya ingin berbagi tentang bagaimana membuat kalender bulan dengan php.